Idul Adha 2024, Personel Polres Barru Berkurban 9 Ekor Sapi

    Idul Adha 2024, Personel Polres Barru Berkurban 9 Ekor Sapi

    Barru – Sembilan ekor sapi dikurbankan personel Polres Barru pada pelaksanaan hari raya Idul Adha tahun 2024. Sapi-sapi tersebut disembilh di halaman rumah jabatan Wakapolres Jl. Adam Kelurahan Sumpang Binangae, Senin (17/06/2024).

     

    Kepala Kepolisian Resor Barru AKBP Dodik Susianto, S.I.K menghadiri langsung proses penyembelihan dan distribusi kurban tersebut. Daging-daging tersebut dibagikan kepada masyarakat di Kabupaten Barru.

     

    Kapolres berharap masyarakat yang menerima daging kurban juga dapat merasakan kebahagiaan dan keberkahan Idul Adha.

     

    “Idul Adha ini menjadi momen ibadah dan berbagi, semoga masyarakat yang menerima juga dapat merasakan kebahagiaan dan berkah Idul Adha, ” jelas Kapolres.

    polres barru idul adha
    Muhammad Rizal

    Muhammad Rizal

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polres Barru Salurkan Ribuan...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Hari Bhayangkara 2024, Polres Barru...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Satu Dekade Kepemimpinan Jokowi, Polri Bentuk Ditressiber di 8 Polda
    Kabag Penum Divhumas Polri Pimpin Pelaksanaan E Learning Kehumasan di Polda Jatim
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M

    Ikuti Kami